Anggrek hitam papua merupakan salah satu tanaman hias langka, bahkan terancam punah. Anggrek ini hidup di pedalaman hutan dan sulit dibudidayakan di luar habitat aslinya.Tanaman Epifit atau Tanah : Beberapa Bromelia adalah tanaman epifit, yang berarti mereka tumbuh di atas permukaan tanaman lain tanpa menyerap nutrisi dari inangnya. Namun, ada juga